• Kantor Pusat
  • Phone +62 21 3142981
  • Tanah Abang- Jakarta
  • Newyork Office
  • London Office
  • Tokyo Office
  • Phone +012 345 6789
  • Cargo Hub, NY 10012, USA
  • Phone +099 222 1111
  • Cargo Hub, LD 32614, UK
  • Phone +098 765 4321
  • Cargo Hub, Tokyo 32614, Japan
06 Dec

Indonesia Akan Miliki Tol Bawah Laut Pertama, Kini dalam Tahap Detail Engineering Design – Supply Chain Indonesia


Jawapos.com – Resmi, Indonesia akan segera miliki immersed tunnel atau tol bawah laut di masa mendatang.

Hal tersebut diketahui dari penjelasan Kementerian PUPR tentang rencana pembangunan tol bawah laut yang akan dilaksanakan di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.

Rencana pembangunan tol bawah laut di IKN tersebut akan menjadi yang pertama di Indonesia.

Proyek tol bawah laut ini diperkirakan akan mulai dibangun setelah 2024 dengan rencana anggaran konstruksi hingga Rp 10 triliun.

Tol tersebut akan dibangun sepanjang 2 km dan dirancang untuk menyeberangi sungai di salah satu jalan tol IKN.

Sumber dan berita selengkapnya:
https://www.jawapos.com/infrastruktur/013442279/indonesia-akan-miliki-tol-bawah-laut-pertama-kini-dalam-tahap-detail-engineering-design

Salam,
Divisi Informasi

Komentar

comments